Situs yang perlu anda kunjungi tahun 2011

Beberapa ini adalah situs yang relatif baru dan (mungkin) akan menjadi perhatian utama tahun 2011 ini dan beberapa adalah situs "lama" yang juga mungkin akan menjadi "besar" ditahun ini.

http://www.kickstarter.com/
Kickstarter didirikan pada bulan April 2009. Kickstarter membantu ratusan proyek untuk menghasilkan jutaan dolar pada tahun 2010.

http://openleaks.org/
OpenLeaks mungkin lebih baik disebut "alternatif" WikiLeaks pada tahun 2011 untuk melakukan hal yang sama seperti WikiLeaks. Perbedaan dengan Wikileaks?? OpenLeaks berusaha untuk menjadi perantara antara "pelapor" dan organisasi yang terkait

http://www.klout.com/
Situs pemasaran online

http://hipmunk.com/
Hipmunk adalah situs penjadwalan penerbangan

http://www.giltgroupe.com/
Situs penjualan Gilt Groupe mempekerjakan 500 karyawan di tahun 2010

https://joindiaspora.com/
Diaspora adalah jejaring sosial ber-platform open source dan pastinya Diaspora menyediakan source code dan dijuluki alternatif untuk Facebook

http://www.quora.com/
Situs tanya jawab yang sangat menarik

http://www.grooveshark.com/
Situs yang menyediakan streaming musik gratis

http://www.drupal.org/
Drupal adalah pilihan yang bagus untuk situs personal maupun organisasi. Drupal v7 dirilis pada awal tahun 2011. Acquia, perusahaan komersial pendiri Drupal, terus meningkatkan pendanaan dan layanan komersial untuk dukungan yang lebih baik secara keseluruhan.

http://www.foursquare.com/
Foursquare (diharapkan) pada tahun 2011 akan masuk ketingkat yang lebih besar pada tahun 2011.

0 komentar:

 
 
 

License